Jerman pernah terpecah menjadi dua hingga akhirnya menyatu. Vietnam pun juga mengalami hal yang sama saat terjadi perang dingin, namun sekarang semuanya telah bersatu dengan baik. Salah satu wilayah terpecah yang tak juga bersatu adalah Korea Utara dan Selatan. Wilayah ini bahkan terus bersitegang hingga sepertinya mustahil melakukan reunifikasi.
Jika di masa depan, kedua negara ini benar-benar bersatu (tidak ada yang tidak mungkin kan di dunia ini?) 5 hal ini pasti akan terjadi. Yuk, simak apa saja hal yang akan terjadi jika kemungkinan ini nyata adanya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar